8 Orang Kurir Sabu Jaringan Aceh Ditembak Karena Mencoba Melawan Polisi





Sebanyak delapan orang pria terpaksa ditembak di bagian kakinya, setelah mencoba melawan saat diringkus jajaran kepolisian Surabaya. Delapan orang itu merupakan buronan kasus narkoba.

Dari delapan orang yang ditangkap, enam di antaranya merupakan warga Aceh. Sementara dua orang lainnya warga Tulungagung, diringkus Satresnarkoba Polrestabes Surabaya, karena masuk di dalam jaringan narkoba
Admin
Admin Penulis