Idgham Bilaghunnah : Pengertian, Huruf, Contoh dan Cara Membaca

SERBARENA - pengertian dari Idgham bilagunnah adalah dibaca apabila ada nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf lam dan ro ( ل & ر ). Sebelum jauh kesana Anda harus mengetahui apa itu pengertian dari idgam bilagunnah, huruf bacaan, cara membaca dan contoh bacaan idgam bilagunnah. Maka dari itu simak informasi semuanya di bawah ini tentang idgham bilagunnah.

Idgham Bilaghunnah dalam Tajwid

Membahas mengenai ilmu tajwid sangat luas sekali. Kali ini kita berfokus pada bacaan Idgham bilagunnah. Ketika kita mendengar istilah idgham bilagunnah pasti memikirkan banyak hal seperti :
  • Apakah pengertian dari idgam bilagunnah?
  • Apa saja huruf bacaan Idgham bilagunnah?
  • Bagaimana cara membaca hukum idgham bilagunnah?
  • Sebutkan contoh bacaan Idgham bilagunnah?
Jangan khawatir kita akan bahas semuanya di sini. Tujuannya agar anda bisa memahami semuanya tentang idgham bilagunnah. jika anda sudah mengetahui ilmu tajwid idgham bilagunnah maka anda bisa membaca al-quran dengan sempurna.

Bacaan yang sempurna dalam ayat Alquran dari ilmu tajwid idgham bilagunnah sangat penting sekali. Jika anda salah dalam melafalkannya pasti arti dan makna dalam kandungan ayat Al Quran berbeda.

Simak berikut tentang pengertian dari Idgham bilagunnah dalam tajwid.

Pengertian Idgham Bilagunnah

Pengertian dari Idgham bilagunnah secara umum adalah dibaca apabila ada nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf ل dan 
ر dibaca dengan memasukkan tanpa mendengung. 

Idgham Bilaghunnah terdiri dari 3 kata jika kita kupas satu persatu.

Kata pertama yaitu istilah idgham. Pengertian dari Idgam adalah memasukkan. karena terjemahan dari bahasa Arab ke Indonesia tentang ideogram adalah memasukkan.

Sedangkan Bilaghunnah terdiri dari tiga suku kata yaitu bi, la dan ghunnah. Bi artinya dengan. Sedangkan La artinya tidak. Ghunna terjemahan dari bahasa Arab adalah mendengung. Jadi Bilaghunnah diartikan secara terjemahan yaitu dengan tidak mendengung.

Keseluruhan dari pengertian idgham bilagunnah adalah memasukkan dengan tidak mendengung. 

Artinya sudah hampir punah adalah ketika ada huruf nun sukun atau tanwin bertemu dengan lam dan ro dibaca dengan memasukkan dan tidak mendengung.

Setelah mempelajari tentang Idgham Bighunnah dengan Idgham Bighunnah, apa perbedaan dari kedua tersebut?

Perbedaan Idgham Bighunnah dengan Idgham Bilaghunnah

Yang saya sampaikan kemarin tentang sudah hampir punah adalah apabila nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf 4 yaitu ya nun mim wawu. Sedangkan udah hampir punah yaitu hurufnya lam dan ra.

Idgham Bighunnah dibaca dengan memasukkan dan mendengung sementara Idgham Bilaghunnah adalah memasukkan dan tidak mendengung.

Dengan penjelasan seperti itu mungkin anda sudah memahami perbedaan dari Idgham Bighunnah dengan Idgham bilagunnah dari segi pengertian dan huruf bacaan.

Sudah tahukah Anda huruf bacaan dari Idgham bilagunnah dalam tajwid? Berikut ulasannya.

Huruf Bacaan Idgham Bilaghunnah

Huruf bacaan dari Idgham Bilagunnah terdiri dari 2 huruf bacaan yaitu ل & ر. Cukup dengan 2 huruf saja semoga Anda mudah memahami tentang ilmu tajwid di idgham bilagunnah.

Cara Membaca Idgham Bilaghunnah

Pengertian dari Idgham bilagunnah di atas menjelaskan bahwa idgham bilagunnah adalah terjadi apabila nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf lam dan ro dibaca dengan memasukkan tanpa mendengung.

Jadi anda harus membaca dengan memasukkan kan dengan tidak mendengung. Jika nanti anda dalam menemukan huruf nun sukun atau tanwin bertemu dengan dua yaitu lam dan ro di dalam ayat Alquran bacalah dengan memasukkan dengan tidak mendengung.

Penjelasan yang sederhana tentang cara membaca Idgham Bilaghunnah menurut ilmu tajwid ini semoga mudah dipahami.

Langkah selanjutnya adalah contoh dari bacaan Idgham Bilaghunnah.

Contoh Bacaan Idgham Bilaghunnah

Agar mudah dipahami langsung saja kita bahas contoh bacaan idgam bilagunnah. kita tidak akan paham dan mengerti tentang itu hampir punah jika tidak tahu contoh seperti apa bacaannya.

Terpenting adalah mempraktekkan dengan membaca dari contoh idgham bilagunnah.

Kita ketahui definisinya yaitu terjadi apabila nun sukun atau tanwin bertemu dengan lam dan ro dibaca dengan memasukkan tanpa mendengung. Berikut contoh bacaan idgam bilagunnah.

Contoh bacaan idgam bilagunnah

Jika anda sulit memahami dari bacaan di sini silakan cari pendamping guru atau mentor. Mintalah cara membaca dari contoh bacaan idgam bilagunnah. Terkadang setiap pelafalan orang di sini atau di sana itu berbeda namun pada dasarnya sama.

Kesimpulan Idgham Bighunnah

Jika anda menemukan nun sukun atau tanwin dan ketemu dengan huruf lam dan ro bacalah dengan memasukkan tanpa mendengung.