Sinopsis Ringkas :
Drama Korea Shark bercerita tentang kisah cinta dan balas dendam seorang lelaki bernama Han Yi Soo, ia balas dendam atas kematian ayahnya yg meninggal tragis karena Tabrak Lari.
Untuk Bisa membalaskan Dendam Han Yi Soo kemudian Menyamar menjadi Orang lain dan berusaha mendekati putri dari dalang utama pembunuh ayahnya yaitu Jo Hae Woo (diperankan oleh Son Ye Jin ). Han Yi Soo berpura-pura mencintai Jo He Woo hingga Akhirnya Iapun Terjebak dalam Problema manakala Ternyata Hae Woo adalah orang yg sangat dekat/ia cintai ketika mereka masih muda. akankah Han yi Soo dapat membalaskan dendamnya ataumalah berhenti melakukan balas dendam ? Temukan Jawaban Selengkapnya dengan cara :
Klik Link Dibawah Ini Untuk melihat Sinopsis Lengkap Serial Drama Shark Episode 1-20 Episode Terakhir
- Sinopsis Shark Episode 1 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 2 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 3 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 4 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 5 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 6 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 7 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 8 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 9 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 10 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 11 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 12 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 13 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 14 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 15 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 16 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 17 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 18 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 19 | Part 1 & Part 2
- Sinopsis Shark Episode 20 Episode Terakhir Part 1 & part 2
- Bila Ada Link Salah Silahkan Komentar
Detail Serial Drama
- Judul: 상어 / Sangeo
- Juga Dikenal Dengan: Don't Look Back : The Legend of Orpheus
- Genre: Thriller, melodrama, romance
- Jumlah Episode: 20 Episode
- StasiunTv: KBS2
- Masa Tayang : 2013-May-27 to 2013-Jul-??
- Jam Tayang: Senin & Selasa Pkl. 22:00 WK
Pemeran Utama
- Kim Nam Gil Sbg Yoshimura Jun / Han Yi Soo
- Yun Joon Suk Sbg Han Yi Soo Kecil
- Son Ye Jin Sbg Jo Hae Woo
- Kyung Soo Jin Sbg Jo Hae Woo Kecil
- Ha Suk Jin Sbg Oh Joon Young
- No Young Hak Sbg Oh Joon Young Kecil
- Lee Ha Nui Sbg Jang Young Hee
- dll
Tim produksi
- Production House: Annex Telecom (에넥스텔레콤)
- Chief Producer: Hwang Eui Kyung
- Producer: Ji Byung Hyun
- Sutradara: Park Chan Hong, Cha Young Hoon (차영훈)
- Penulis Skenario: Kim Ji Woo
^^ Terima kasih telah berkunjung
Thanks To Penulis Sinopsis By Mbak Ayu
& Ayu di Nhieshe Info Drama By Dramawiki
Rating: 4.5